3 TIPS AGAR DAGANGAN MU DI GOFOOD RAMAI PEMBELI
Anda pemula berjualan makanan di aplikasi GoBiz? Ingin makanan yang anda jual banyak pembelinya?
Ada 3 tips jitu agar makanan yang anda jual di lirik oleh pembeli. Yuk kita simak
1. PROMO
Siapa sih yang tidak tertarik dengan promo atau diskon ? Banyak konsumen yang suka membeli segala sesuatu dengan harga promo atau diskon. Untuk itu beri promo setidaknya satu atau dua dari menu makanan yang anda jual di aplikasi GoBiz. Menu dengan harga promo akan muncul di halaman pertama aplikasi Gofood sehingga memudahkan konsumen melihat sekaligus order ke outlet anda.
2. FOTO YANG MENARIK
Foto makanan yang anda gunakan harus menarik dan menggugah selera konsumen. Itu salah satu kunci agar konsumen berminat untuk membeli makanan di outlet anda.
3. RASA YANG ENAK
Rasa makanan yang enak dan lezat tentu tidak kalah penting agar konsumen menyukai makanan yang anda jual. Jika makanan yang anda jual memiliki rasa yang enak dan membuat konsumen puas maka konsumen akan kembali memesan makanan ke outlet anda. Atau bisa saja mereka merekomendasikan makanan yang anda jual ke rekan kerja atau keluarga nya…
Demikianlah 3 tips agar dagangan di gofood ramai pembeli. Selamat mencoba. Salam sukses….
Baca Juga
DARI PEDAGANG HINGGA MENJADI YOUTUBER TERKENAL
PEDAGANG GAGAL PAHAM BIKIN PESANAN
Punya cerita tentang lagu di atas?
ceritaIN ceritamu di sini↗️
Dan mulai menghasilkan dari tulisanmu
Suka menulis?
Mau menghasilkan dari tulisan mu?
Yuk mulai #hidupdariKARYA
Punya cerita tentang tulisan ini?
Silahkan komen dibawah ya.
Apapun mesin pencarinya.
kekitaan sumbernya.
Semoga bermanfaat.
Seneng bisa berbagi.
pasangIN iklanmu di sini!
GRATIS iklan pertama.
Bonus review produk untuk 27 pengiklan pertama.
Terimakasih
canva.com dibuka pukul 21:33 WIB pada hari Rabu tanggal 10 November 2021
karya penulis tulisIN
Yuk mulai #hidupdariKARYA
Kata kunci lain yang sering dicari…
tulisIN, November 2021, November, 2021,
Lisa Hen, TIPS AGAR DAGANGAN MU DI GOFOOD RAMAI PEMBELI,
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.