Tempoyak - 21++ Makanan Khas Jambi

Resep Gulai Kambing

Resep Gulai Kambing

Bahan-bahan

  1. 500 gram daging kambing, bagian sengkel lebih enak
  2. 3 lembar daun jeruk
  3. 1 lembar daun kunyit
  4. 2 batang sereh geprek
  5. 3 bh bunga lawang
  6. 5 cm kayu manis
  7. 5 butir kapulaga
  8. 5 butir cengkeh
  9. 500 ml santan kental
  10. 1 liter santan encer utk merebua
  11. Bumbu halus :
  12. 20 butir bawang merah
  13. 10 butir bawang putih
  14. 10 buah cabe keriting
  15. 2 cm jahe
  16. 2 cm lengkuas
  17. 1 cm kunyit
  18. 5 butir kemiri
  19. 1 sdt lada halus
  20. 1 sdm bubuk kari (aku skip)

Langkah

  1. Rebus daging dengan rempah-rempah dan santan encer

  2. Setelah empuk, angkat potong-potong kecil, sisihkan

  3. Tumis bumbu balus, masukkan ke dalam kuah daging, aduk sampai bumbu meresap

  4. Masukkan daging, tuang santan kental, aduk-aduk terus sampai kuah agak mengental, test rasa angkat. Sajikan

Punya rekomendasi makanan lain lain?
Silahkan klik #MenuBaru dong..
Masih ada pertanyaan?
Masih bingung?

Coba #TanyaKita deh..

Baca Juga : 27 + 7 Makanan Khas Tradisional Dari 34 Provinsi Indonesia

karya joao silas

Makanan lainnya
1. 27 + 7 Makanan Khas Tradisional Dari 34 Provinsi Indonesia
2.
3. …

Suka makan?
Lagi cari makanan baru?
Coba cari di website ini?
Kalo belum nemu, coba cerita dong menu baru dengan
 daftar untuk menulis ulasannya.
Mau tanya? klik bit.ly/NULISartikelHUKUM

Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.

Suka menulis?
Silahkan daftar untuk mulai menulis.
Sama seperti di youtube #MasBro #MbakBro akan mendapatkan penghasilan dari views.
Mari #HIDUPdariKARYA
Mau tanya? klik
kekitaan.com/mauNULIS

Terimakasih

Kata kunci lain yang sering dicari…
resep gulai kambing madura, resep gulai kambing santan, makanIN, kulinerIN, makanan, Makanan Khas Indonesia, makanan khas tiap daerah,

Comments

Tinggalkan Balasan