Tempoyak - 21++ Makanan Khas Jambi

Resep Ayam Lodho

Resep Ayam Lodho

Bahan-bahan

  1. 1 kg ayam dipotong 12, bersihkan
  2. 1 ruas lengkuas, geprek
  3. 3 lembar daun salam
  4. 2 buah jeruk nipis
  5. 3 lembar daun jeruk
  6. 3 batang serai, geprek
  7. 10 cabai rawit merah
  8. 500 ml santan kental
  9. 1 sdt jintan bubuk
  10. garam, gula, minyak
  11. Bumbu halus :
  12. 15 siung bawang merah
  13. 1 ruas jari kunyit
  14. 2 ruas kencur
  15. 4 buah cabai merah keriting
  16. 1 sdm ketumbar
  17. 7 siung bawang putih
  18. 5 butir kemiri, sangrai
  19. air
  20. 1 ruas jahe
  21. 1 sdt lada putih

Langkah

  1. Kucuri ayam dengan perasan air jeruk nipis, garam, lada, dan sedikit minyak. Aduk rata.

  2. Tumis daun salam, daun jeruk, serai dan lengkuas.
    Lalu Masukkan bumbu halus Tumis hingga harum.

  3. Tuang jintan bubuk dan santan.Beri garam dan gula.,Aduk sebentar. Perbaiki rasa, lalu Masukkan ayam, aduk rata. Masak hingga mendidih hingga ayam matang sampai ke tulang.

  4. Matikan api, angkat, sajikan.

 
 

Punya rekomendasi makanan lain lain?
Silahkan klik #MenuBaru dong..
Masih ada pertanyaan?
Masih bingung?

Coba #TanyaKita deh..

Baca Juga : 27 + 7 Makanan Khas Tradisional Dari 34 Provinsi Indonesia

karya joao silas

Makanan lainnya
1. 27 + 7 Makanan Khas Tradisional Dari 34 Provinsi Indonesia
2.
3. …

Suka makan?
Lagi cari makanan baru?
Coba cari di website ini?
Kalo belum nemu, coba cerita dong menu baru dengan
 daftar untuk menulis ulasannya.
Mau tanya? klik bit.ly/NULISartikelHUKUM

Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.

Suka menulis?
Silahkan daftar untuk mulai menulis.
Sama seperti di youtube #MasBro #MbakBro akan mendapatkan penghasilan dari views.
Mari #HIDUPdariKARYA
Mau tanya? klik
kekitaan.com/mauNULIS

Terimakasih

Kata kunci lain yang sering dicari…
bumbu ayam lodho dan cara memasaknya, resep ayam lodho banyuwangi, resep ayam lodho pak yusuf, resep ayam lodho tanpa dibakar, makanIN, kulinerIN, makanan, Makanan Khas Indonesia, makanan khas tiap daerah,

Comments

Tinggalkan Balasan