Udah tahu biru makanan apa aja yang harus ada di meja makan saat hari raya lebaran tiba?
Salam #MasBro #MbakBro
Siapa sih yang ga apa itu lebaran?
Lebaran adalah hari raya bagi umat Islam yang biasanya semua keluarga pada berkumpul untuk merayakannya.
Makanan Khas Lebaran Yang Selalu Ada di Meja Makan
#MasBro ternyata banyak sekali makanan yang disajikan saat lebaran di saat berkumpul dengan semua keluarga untuk merayakan hari lebaran.
- Ketupat
Makanan pertama yang wajib ada saat lebaran adalah ketupat. Ketupat terbuat dari beras yang dimasak dalam wadah berbentuk seperti segi empat dari daun kelapa. Makanan ini terasa hambar jika dimakan tanpa lauk namun apabila sudah di sajian bersama dengan opor, gulai, sayuran atau berbagai macam lauk khas lebaran tentu saja rasanya akan sangat lezat.
Baca Juga :
5 Tips Bikin Ketupat yang Empuk, Lembut dan Tahan Lama - Opor Ayam
Opor ayam sangatlah pas jika disajikan dengan ketupat. Rasanya sangatlah lezat karena terbuat dari ayam yang dimasak dengan kuah santan kental dan juga diberi bumbu istimewa. Makanan ini memang sangat gurih sehingga siapapun yang menyantapnya di hari lebaran akan semakin merasakan betapa istimewanya hari raya tersebut. - Rendang
Rendang adalah makanan khas dari padang. Rendang sangatlah lezat sehingga sangat pas jika disajikan di meja makan saat hari lebaran. Momen berkumpul dengan keluarga akan menjadi lebih terasa hangat jika menu yang disajikan adalah menu-menu dengan citarasa yang lezat. - Semur
Semur banyak sekali jenisnya berdasarkan bahan utama, ada semur jengkol, ayam, kentang atau sapi. Namun untuk lebaran biasanya semur daging sapi. Daging sapi memang berada pada level tinggi dalam kelas daging sehingga makanan yang terbuat dari daging sapi biasanya banyak disukai oleh masyarakat indonesia. Semur ini memang merupakan makanan yang lezat dengan rasa kuah yang lezat dan manis. - Sambal Goreng Ati
Sambal goreng ati akan menjadi pelengkap masakan opor dan juga ketupat. Sambal goreng ati memiliki cita rasa yang manis, gurih dan sedikit pedas. Ati yang digunakan biasanya ati ayam atau sapi. Anda tentu saja juga sangat menyukai makanan yang satu ini.
Apa kata bijak yang kau sukai?
Udah pernah cari ulasannya ga?
Coba cari di website ini?
Kalo belum ada, silahkan daftar disini.
Mau tanya? klik kekitaan.com/mauNULIS
Punya cerita tentang lagu di atas?
ceritaIN ceritamu di sini↗️
Dan mulai menghasilkan dari tulisanmu
Suka menulis?
Mau menghasilkan dari tulisan mu?
Yuk mulai #hidupdariKARYA
Kesimpulan
Alhamdulillah
Akhirnya selesai juga ya.
Masih ada Pantun yang belum masuk ya?
Yok mau request makanan khas apalagi?
Silahkan komen diatas ya.
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Terimakasih
Makananoleholeh.com dibuka pukul 06.18 WIB pada hari Kamis tanggal 13 Mei 2021
canva.com dibuka pukul 06.43 WIB pada hari Kamis tanggal 13 Mei 2021
Kata kunci lain yang sering dicari …
makanan khas lebaran, makanan lebaran, lebaran idul fitri, cerita tentang hidangan lebaran, hal yang dirindkan saat lebaran, ketupat, opor ayam, rendang, semur, sambal goreng ati, hidangan lebaran, makanan buat lebaran, khas lebaran,
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.