Chord Mesin Waktu | Mawar de Jongh : C | D | E | F | G | A | B
Makna dari lagu ini adalah seseorang yang ingin kembali kemasa lalu dengan mesin waktu untuk memperbaiki keadaan. Mesin Waktu merupakan lagu yang bercerita mengenai pasangan kekasih yang telah berjanji untuk saling setia namun akhirnya keduanya harus berpisah. Sadar bahwa mereka sudah tidak bisa bersama lagi, dengan mesin waktu berharap bisa mengantarkannya kembali ke masa lalu untuk memperbaiki kesalahan dalam hubungan mereka.
“Buat aku, semua orang pasti pernah menyesal dengan apa yang telah mereka buat di masa lalu. Kita semua tentu ingin memperbaikinya, dan hal itu yang ingin dilakukan oleh orang di lagu Mesin Waktu agar pasangannya tidak pergi darinya dan bertahan untuk tetap bersamanya,” ungkap Mawar de Jongh dalam siaran pers, dilansir dari Detik.com pada Minggu (31/1).
Musisi: Mawar de Jongh
Judul Lagu : Mesin Waktu
Pencipta : Pika Iskandar
Album : …
Rilis : 2020
Produser : Tito P Soenardi
Genre : Pop
Kita bertemu di persimpangan
Tanpa pernah kita rencanakan
Lalu jalan beriringan
Berjanji tak akan meninggalkan
Kini mengapa
Menujumu kuperlu peta
Dan seketika
Ku tak tau arah pulang
Reff :
Kuingin mesin waktu
Mengantarkanku ke arahmu yang dulu
Tak ingin pergi dulu
Sekali saja jangan kau jauh
Kurindu masa lalu
Pernah cerita kita berarti
Dan kau ucap tak akan terganti
Semuanya t’lah kuberi
Berjanji tak saling menyakiti
Kini mengapa
Menujumu ku perlu peta
Dan seketika
Ku tak tau arah pulang
Reff :
Kuingin mesin waktu
Mengantarkanku ke arahmu yang dulu
Tak ingin pergi dulu
Sekali saja jangan kau jauh
Kurindu masa lalu
Melihat pesan di setiap waktu
Tak jua datang menyapaku
Kurindu saat bersamamu
Kuingin mesin waktu
Mengantarkanku ke arahmu yang dulu
Tak ingin pergi dulu
Sekali saja jangan kau jauh
Kurindu masa lalu
Tentang Lagu Mesin Waktu | Mawar de Jongh
Label : Trinity Optima Production
Artist : Mawar de Jongh
Composer : Pika Iskandar
Published : Massive Music Entertainment
Produced & Mixed : Tito P Soenardi
All Instruments Performed : Tito P Soenardi
Vocal Recorded : Ucup
Vocal Produced : Simhala Avadana
Background Vocals Produced : Barsena Bestandhi
Background Vocals Performed : Karina Dwi Sagita
Apa lagu kesukaan mu?
Udah pernah cari lirik dan chord gitarnya ga?
Coba cari di website ini?
Kalo belum ada, silahkan daftar untuk menulis chord / lirik lagunya.
Mau tanya? klik kekitaan.com/NULISchord/lagu
Me Lirik Lagu Mesin Waktu | Mawar de Jongh
….
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Suka menulis?
Silahkan daftar untuk menulis chord / lirik lagunya.
Sama seperti di youtube #MasBro #MbakBro akan mendapatkan penghasilan dari views.
Mari #HIDUPdariKARYA
Mau tanya? klik kekitaan.com/NULISchord/lagu
Terimakasih
kompas.com dibuka pukul 14:44 WIB pada hari Jumat tanggal 25 Juni 2021
Kata kunci lain yang sering dicari …
lagu gratis, lagu lagu, lagu terbaru, lirik,
Me Lirik Lagu Mesin Waktu Mawar de Jongh, Mesin Waktu Mawar de Jongh, Mesin Waktu, Mawar de Jongh,
lirik lagu Mesin Waktu, lirik lagu Mawar de Jongh, Makna Lagu Mesin Waktu Mawar de Jongh, Makan Lagu Mawar de Jongh,

Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.