Lirik Iwan Fals Lekaslah Sembuh, Chord Gampang & Makna Lagu Lengkap

Lirik Iwan Fals – Lekaslah Sembuh ceritaIN tentang arti Lekaslah Sembuh itu lagu penyemangat buat yang sakit, bilang Kamu kuat, kami bersamamu!. 👀

Transpose
C D E F G A B

Musisi : Iwan Fals
Judul : Lekaslah Sembuh
Pencipta :
Album :
Rilis :
Produser :
Genre :
Makna Lagu↗️

Lirik Iwan Fals · Lekaslah Sembuh

Intro:
C Em Am G 2x

Bait 1:
Engkau yang selalu tersenyum
Membuat tenang orang yang ada di dekatmu
Tubuhmu meliuk di alunan lagu-lagu
Jemari hidupmu mencabik dalam diam

Bait 2:
Bertahun sudah engkau lewati
Perjalanan hidup yang penuh pertanyaan ini

Bait 3:
Namun kau tetap tegar tak goyah
Terhadap pilihan yang sedang kau jalani
Selalu terngiang, terngiang-ngiang
Kata-katamu tentang ketegaran jiwa

Bait 4:
Saat aku pernah merasa tergempur
Dan kini aku datang untukmu

Chorus:
Dihormati kawan, tak berlawan
Tuturmu yang lembut tak menyakitkan
Kini kau sedang sakit
Badanmu yang sakit
Tapi aku yakin ini hanya sementara
Lekaslah sembuh dan kembali manggung

Musik:
C Em Am G 3x

Bait 5:
Memang badan kan habis dimakan waktu
Setiap yang hidup begitulah adanya
Cahaya jiwamu kian memancar
Menghangati yang beku dan kegelapan

Bait 6:
Lekaslah sembuh dan kembali
Mengisi hidup yang sebentar ini

Bridge:
Tetap tegar dalam cobaan
Sungguh kau tak sendirian
Tetap bersyukur sesulit apapun
Sungguh kau tak sendirian

Tetap tegar dalam cobaan
Sungguh kau tak sendirian
Tetap bersyukur sesulit apapun
Sungguh kau tak sendirian

Baca Juga:

  • Chord Iwan Fals · Lekaslah Sembuh
  • Makna Lagu Iwan Fals · Lekaslah Sembuh
  • [fozura_musikin_az_musisi type=”lirik”]

    MeLirik Lagu Iwan Fals – Lekaslah Sembuh

    Salam #MasBro #MbakBro
    Yuk MeLirik makna/artinya

    1. Iwan Fals – Lekaslah Sembuh?

    Apa arti lagu ini?
    Maknanya menceritakan tentang apa?

    Nanti kami akan wawancara musisinya. Kita ceritain disini nanti ya.

    2. musikIN

    Lagu “Lekaslah Sembuh” Iwan Fals ini, kayak doa buat temen yang lagi sakit. Nyemangatin banget!

    Intinya, “Kamu kuat! Gak sendiri!”. Badan boleh sakit, jiwa tetep membara . Sembuh, ya!

    Ingat, bersyukur & tegar! Cahaya jiwa menghangatkan ✨.

    ✨ Share ke semua! Biar semangat!

    3. namamu disini

    [fozura_musikin_banner_melirik]

    Semoga bermanfaat.
    Seneng bisa berbagi.

    [fozura_musikin_banner_pasangin]

    Terbit

    dalam

    karya

    Comments

    Tinggalkan Balasan