Funfact tentang Mikasa Ackerman

👁️27x   💬0   🕗01:07

Cari arti kata KBBI?
1-9  A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z

Apa saja sih fakta-fakta menarik tentang Mikasa Ackerman?

Salam #MasBro #MbakBro

Dengan sifatnya yang pendiam dan penuh misteri, Mikasa Ackerman menjadi salah satu karakter yang paling menarik dalam serial anime Attack on Titan. Mikasa adalah sosok heroin dengan penggambaran karakter yang sangat baik. Karena ini juga, Mikasa menjadi karakter dengan banyak detail tersembunyi dan menarik.

1. Karakter Wanita Terberat

Meski tidak disebutkan secara jelas, Mikasa memiliki berat badan sekitar 68 kg dengan tinggi sekitar 170 cm. Hal ini dikarenakan Mikasa melatih otot-ototnya untuk menjadi prajurit. Ini menjadikannya sebagai karakter wanita terberat dalam serial anime Attack on Titan. Berat badannya ini bahkan melebihi banyak prajurit di pasukannya, kecuali untuk Reiner dan Bertholdt.

Punya cerita tentang lagu di atas?

ceritaIN ceritamu di sini↗️
Dan mulai menghasilkan dari tulisanmu

2. Mengikuti Gaya Bertarung Levi

Mikasa tidak pernah ragu untuk unjuk gigi terkait kemampuan bertarungnya. Ia tidak pernah ragu untuk belajar dari orang lain, termasuk dari Annie saat pelatihan bela diri.

Setelah melihat gaya berputar Levi saat bertarung, Mikasa langsung mempraktekannya pada Raksasa Wanita milik Annie dan mengambil Eren bersamanya. Banyak penggemar yang mungkin tidak menyadarinya, namun Mikasa selalu mempraktekannya dengan sangat keren dan memukau.

Baca juga: Gandeng IDI, PII Wujudkan Mandiri Alkes 10 Makanan Khas Cina Kaya Akan Rempah

3. Satu Keturunan dengan Levi dan Kenny

Pada salah satu episodenya, Levi pernah bertanya apa Mikasa dan Kenny merupakan keluarga, mengingat keduanya memiliki nama keluarga yang sama. Itu bukanlah suatu kebetulan. Mikasa, Levi, dan Kenny merupakan keturunan dari Klan Ackerman. Setelahnya, Levi menemukan fakta bahwa ia juga termasuk keturunan kaln tersebut. Karena kemampuan yang spesial, tidak jarang Ackerman dimintai untuk menjadi pengawal para bangsawan.

4. Prajurit Terbaik dalam Angkatannya

Meski tidak dijelaskan dengan detail, Mikasa lulus sebagai peringkat pertama prajurit terbaik di angkatan ke 104. Melihat bagaimana kemampuannya, sudah bukan hal yang aneh lagi dan sudah seharusnya dibanggakan. Annie, Reiner, dan Bertholdt pun ikut berdiri di sampingnya sebagai lulusan terbaik.

5. Memiliki Darah Lain Selain Ackerman

Tidak dijelaskan dalam serial utamanya, namun ia merupakan blasteran Asia melalui darah ibunya. Ibunya adalah bagian dari Klan Asia yang sebelumnya kakek dari Kenny katakan. Setelah kedua orangtuanya di bunuh, Mikasa menjadi satu-satunya karakter dari Klan Asia yang diketahui sebelum perilisan musim keempat. Selain itu, Klan Asia memiliki kemampuan bertarung yang cukup baik, menjadikan Mikasa sebagai wanita yang berasal dari dua klan yang kuat.

Apapun mesin pencarinya.
kekitaan sumbernya.

Semoga bermanfaat.
Seneng bisa berbagi.

Terimakasih
galajabar.pikiran-rakyat.com dibaca 18:27 WIB pada hari Senin tanggal 08 Juni 2020

karya penulis tulisIN
Yuk mulai #hidupdariKARYA

Kata kunci yang sering dicari …
tulisIN, hukumIN, September 2021, September, 2021,

Funfact tentang Mikasa Ackerman


Terbit

dalam

Tags:

Comments

Tinggalkan Balasan