Kata-Kata Bijak L. K. Ara
Salam #MasBro #MbakBro
Siapa sih yang ga kenal L.K. Ara?
Penulis dari Indonesia.
#MasBro L.K. Ara punya banyak kata-kata bijak nih. Bahasanya kita sesuaiin sama bahasa kekitaan ya.
Baca Juga : Cinta Butuh Diuji?
Kata-Kata Bijak L. K. Ara
- Sebuah kota digelitiki sungai
bersemu malu gadis jelita
bulan muda di kaki langit
membungakan senyum
melihat nelayan mengembangkan jala
dari perahu
atau tangan-tangan teracung
menahan pancing di atas air - Sebuah kota berpagar gunung
matahari terik langit biru
tanah subur bersyukur
memercikkan tanaman
berkat keringat tumpah
dari gagang cangkul
lelaki kuat
atau dari sabit langsing
di lengan halus
gegadis jingga - Sebuah kota mekar oleh dongengan
mimpi-mimpi disuburi cerita nenek moyang
setiap pintu rumah tahu
kisah beru dihe dan sipihir
kasih tak sampai
atau silayar tunggal dan beru jinem
kasih satria di ujung pedang
atau beru pagan
putri jelita tanpa bandingan - Sebuah kota
tanpa patung-patung megah
hanya menyimpan kuntum luka
amis darah di rumpun bambu
benteng tua tinggal kenangan
Apa kata bijak yang kau sukai?
Udah pernah cari ulasannya ga?
Coba cari di website ini?
Kalo belum ada, silahkan daftar disini.
Mau tanya? klik kekitaan.com/mauNULIS
Baca Juga : Lawan Orangtua Dengan Karya
Wuhuiii.
Akhirnya selesai juga ya.
Masih ada kata-kata bijak L.K. Ara yang belum masuk ya?
Silahkan komen diatas ya.
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Suka menulis?
Silahkan daftar untuk menulis chord / lirik lagunya.
Sama seperti di youtube #MasBro #MbakBro akan mendapatkan penghasilan dari views.
Mari #HIDUPdariKARYA
Mau tanya? klik kekitaan.com/mauNULIS
Sumber Tulisan
jagokata.com dibuka pukul 07.32 WIB pada hari Rabu tanggal 16 Desember 2020
Kata kunci lain yang sering dicari …
L.K. Ara, Penulis dari Indonesia, Kata-Kata Bijak L. K. Ara,
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.